- Back to Home »
- Tugas »
- LED Liquid Detector
Posted by : Farisul
Rabu, 09 Juli 2014
PRINSIP
KERJA RANGKAIAN
Resistor 1 = 470 k Ohm
Resistor 2 = 100 k Ohm
Resistor 3 = 2200 Ohm
Transistor 1&2 = BC 107
2. Cara Kerja Rangkaian
Pada saat rangkaian di hubungkan
dengan tegangan DC 9 volt maka akan terjadi
arus ke titik A, jika titik A dan B tidak terhubung ( tidak di hubungkan
dengan air) maka tidak ada arus yang mengalir di titik B (I = 0) sehingga
transistor menjadi off itu menyebabkan output yang berupa lampu LED tidak akan
menyala. Apabila titik A dan B terhubung (di hubungkan dengan air) maka arus
akan mengalir ke titik B melalui air yang akan menyebabkan titik B terdapat arus (I≠0) sehingga
transistor menjadi on, arus yang di terima di titik B akan di teruskan menuju
output yang berupa lampu LED akan menyala.
3. Kesimpulan
Detektor cairan merupakan suatu
alat yang memiliki rangkaian sederhana yang sangat berguna untuk mendeteksi penuh
atau tidaknya air yang ada pada suatu wadah, dengan indicator berupa lampu LED
yang akan menyala jika kabel bersentuhan langsung dengan air .Detektor Cairan
ini membutuhkan 12 volt untuk powernya,yang dapat mendeteksi ada tidaknya air
dengan output lampu.
Ide pengembangan dari dibuatnya
alat ini adalah
1. Pencegah dini terjadinya banjir dengan ditempatkan alat ini di sekitar
bendungan.
Posting Komentar